Investor Pasar Modal Tembus 17,59 Juta, Didominasi Generasi Muda
Jumlah investor pasar modal Indonesia meningkat 2,7 juta investor mencapai 17,59 juta investor saat ini. Minat pasar modal Indonesia didominasi oleh generasi muda, terutama milenial dan Gen Z